HomePASTORALIAGembala Baik

Gembala Baik

Surat Uskup Untuk Para Imam Di KAJ: KITA MENOLAK KERAS HUKUMAN MATI!

1. Pada hari-hari ini, televisi, koran dan mass media lain, penuh dengan berita mengenai hukuman mati. Saya pribadi amat sedih setiap kali melihat atau membaca berita itu dan diberitakan dengan cara yang bagi saya mencederai kemanusiaan yang adil dan beradab.

Info Gembala Baik KAJ Edisi Ke-1/Thn4/2015

Info Gembala Baik KAJ Edisi Ke-1/Thn4/2015

SURAT GEMBALA PRAPASKAH 2015 “TIADA SYUKUR TANPA PEDULI” 14/15 Februari 2015

Bersama-sama dengan seluruh Gereja, pada hari Rabu yang akan datang kita memasuki masa Prapaskah. Selama masa Prapaskah kita diajak untuk secara khusus menyiapkan diri agar kita masing-masing, keluarga dan komunitas kita dapat mengalami Paskah yang sejati

“Allah Adalah Kasih” (Deus Caritas Est) oleh Uskup Suharyo

Beberapa waktu yang lalu saya berjumpa dengan seorang Pastor Paroki yang menceritakan kepada saya pengalaman yang menarik. Ia menjumpai seorang muda yang tidak pernah mau berdoa Bapa Kami.

Santa Perawan Maria Bunda Allah

Renungan akan misteri kelahiran Sang Juruselamat telah menghantar umat Kristiani bukan hanya untuk mengenali Santi Perawan sebagai Bunda Yesus, melainkan juga sebagai Bunda Allah.

MARIA PENOLONG UMAT KRISTIANI

Gelar Bunda Maria Penolong Umat Kristiani tidak dapat dipisahkan dari Santo Yohanes Bosco. Orang kudus ini memperoleh anugerah istimewa dari Tuhan, antara lain kemampuan membaca jiwa seseorang, nubuat serta penampakan.

Info Gembala Baik KAJ Edisi Ke-12/Thn3/2014

Info Gembala Baik KAJ Edisi Ke-12/Thn3/2014

Gelar-Gelar Bunda Maria Dalam Doa Litani

Dalam Litani Santa Perawan Maria terdapat gelar-gelar Maria yang tidak begitu saja dapat dimengerti, misalnya Benteng Daud, Benteng Gading, Tabut Perjanjian, Bintang Timur, Bindang Samudera dan masih banyak lagi.

Pesan Sidang Tahunan 2014 KWI: Mewartakan Sukacita Injil

Sukacita Injil, Seruan Apostolik Paus Fransiskus, 24 November 2013, ditujukan kepada para waligereja, imam dan diakon, kaum religius serta umat beriman. Dengan penuh sukacita kami, para waligereja Indonesia menyambut seruan apostolik tersebut, mempelajarinya, membuka hati, budi dan pikiran untuk memahaminya.

Pesan KWI Menyongsong Perayaan Tahun Hidup Bakti 2015

“Betapa Indah Panggilan-Mu, Tuhan!”(bdk Mzm 84:2), dalam pertemuan dengan para Pemimpin Umum Tarekat Religius di Roma pada tanggal 27-29 November 2013, Paus Fransiskus mencanangkan tahun 2015 sebagai Tahun Hidup Bakti.
- Advertisement -spot_img

A Must Try Recipe

Open chat
Butuh Bantuan?
Adakah yang bisa kami bantu?