Kian meningkatnya kasus kekerasan terhadap kelompok minoritas dalam empat bulan terakhir, merupakan peringatan bahwa Indonesia saat ini dalam kondisi darurat kekerasan terhadap keberagaman.
Sahabat POSITIF! yang dibentuk oleh Komisi Komsos KAJ, mengundang semua aktivis/penggiat Komunikasi Sosial Paroki dan wartawan media cetak/elektronik Katolik dalam acara: Gathering “Sahabat POSITIF!”
Dalam rangka pra-paskah dan paskah 2014, Keuskupan Agung Jakarta mengadakan berbagai lomba antar paroki/sekolah dan juga untuk katekis/guru agama. Pemenang dari berbagai lomba itu diumumkan dalam kesempatan INMI Awards 2014 Sabtu 31 Mei 2014
Inilah para pemenang INTER MIRIFICA (INMI) AWARDS ke-3. Lomba Media Cetak 2014 se-Keuskupan Agung Jakarta yang dianugerahkan untuk mengevaluasi dan mengapresiasi karya para pengelola Majalah dan Lembar Warta Mingguan Paroki.
“Menjadi orang Katolik tidak boleh netral, tetapi harus berpihak yaitu kepada yang KLMTD (Kecil, Lemah, Miskin, Terpinggirkan dan Difabel)... Hendaknya kamu berbelarasa sama seperti Bapamu berbelarasa,” tegas Uskup Agung Jakarta, Mgr. I. Suharyo
Dua Santo Baru : Yohanes Xxiii Dan Yohanes Paulus II. Pada tanggal 27 April yang lalu, Paus Fransiskus menyatakan Paus Yohanes XXIII dan Paus Yohanes Paulus II sebagai orang kudus di dalam Gereja Katolik.
Untuk pertama kalinya dalam sejarah, doa dan bacaan Islam dari Al-Qur'an dilantunkan di Vatikan pada hari Minggu, dalam sebuah langkah yang digawangi oleh Paus Fransiskus untuk mengantarkan perdamaian antara Israel dan Palestina.
Uskup Agung Semarang Johannes Pujasumarta menegaskan, aksi kekerasan merupakan solusi yang buruk untuk membangun masyarakat yang baik. Selain itu aksi penyerangan telah mencederai Yogyakarta sebagai city of tolerance.
Takhta Suci menunjuk Uskup Sintang Mgr Agustinus Agus menjadi Uskup Agung Pontianak menggantikan Mgr Hieronymus Herculanus Bumbun OFMCap yang pensiun. Takhta Suci mengumumkan penunjukan ini pada Selasa, 3 Juni 2014 pk 17.00 WIB.
Kita bersyukur karena salah satu tahap penting dalam Pemilihan Umum 2014 yaitu pemilihan anggota legislatif telah selesai dengan aman. Kita akan memasuki tahap berikutnya yang sangat penting dan menentukan perjalanan bangsa kita ke depan.