Pada 11-12 Oktober 2013 di Hotel Royal Raya, Anyer, sejumlah 34 katekis dari 14 Paroki seBanten berkumpul bersama untuk mendapatkan pembekalan dari dua orang Pakar di bidangnya, yaitu Rm. Driyanto, Vicaris Yudicial Keuskupan Bogor, dan Rm. Rudy Hartono, Ketua Komisi Kateketik KAJ.
Pastor Paroki St. Bernadette, Romo Paulus Dalu Lubur CICM justru mengedepankan jalur dialog dalam kaitannya merespon aksi demonstrasi yang diikuti dengan penggembokan pintu area menuju Gereja St. Bernadette di Bintaro, Tangerang, Minggu (22/9).
Ketua Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Siti Noor Laila mengecam penyegelan gereja St. Bernadette di Bintaro, Tangerang Selatan, yang terjadi pada Minggu 22 September 2013.
Rencana pembangunan tempat ibadah Gereja Tarakanita yang berlokasi di Jalan Graha Raya, RT 07/04 Kelurahan Sudimara, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang ditolak massa yang mengatasnamakan Forum Komunikasi Umat Islam Sudimara Pinang Bersatu.
Pada peringatan HUT RI ke 68 kali ini, OMK Keluarga Kudus Pasar Minggu, Dekenat Jakarta Selatan, melakukan kegiatan Misa Alam dan Upacara bendera di puncak gunung Papandayan, Garut, Jawa Barat (17/8).
Pada hari Sabtu 24 Agustus 2013 telah dilangsungkan acara peringatan Ulang tahun Yayasan Santo Yakobus bertempat di Stasi Pegangsaan Dua. Acara di hadiri oleh pengurus yayasan,guru dan karyawan sekolah, perwakilan Wilayah Paroki St Yakobus dan Seksi Lingkungan Hidup.
RD. Antonius Yakin Ciptamulya, RD. Reynaldo Antoni Haryanto, RD. Yohanes Angga Sri Prasetyo, RD. Rafael Kristianto, RD. Antonius Baur Asmoro, RD. Antonius Pramono Wahyu Nugroho, RD. Paulus Dwi Hardianto, RD. Albertus Yogo Prasetianto dan RP. Lamma Sihombing CICM.
Ada pemandangan dan peristiwa yang unik yang sebenarnya setiap tahun pasti terjadi di Gereja Katedral Jakarta. Peristiwa ini bertepatan dengan Hari Raya Idul Fitri kemarin (8/8), saat itu ribuan umat Muslim dari sekitar Jakarta mulai berduyun-duyun menuju Masjid Istiqlal Jakarta
Keprihatinan dan Harapan dari Bapak Uskup kita, Mgr. Ignatius Suharyo, via Blackberry Messenger (6 Agustus 2013 pk. 11.16) saat menerima Laporan dari Polisi terkait Pelemparan Bom Molotov di SMU Katolik Tebet Asisi Selasa, dini hari tadi.
Sekitar 80 Orang Muda Katolik (OMK) Paroki Hati Kudus Kramat, Jakarta Pusat, bergerak meninggalkan Gereja Kramat dengan menumpang empat tronton milik TNI Angkatan Laut, Jumat pagi, 5/7. Mereka menuju Bumi Perkemahan Mandalawangi, Cibodas, Jawa Barat..