Home Blog Page 49

SURAT GEMBALA PRAPASKAH 2022 “MENJUNJUNG TINGGI MARTABAT MANUSIA Semakin Mengasihi, Semakin Peduli, Semakin Bersaksi”

Peraturan Pantang dan Puasa 2022

SABTU, 12 Februari 2022, Pk 13.00 WIB – “Siap Menghadapi Puncak Omicron. Bagaimana Cara pencegahannya?”

Varian Omicron sudah menyebar diseputar kita.

Bagaimanakah kita memahami varian Omicron?

Siapkah kita menghadapi Omicron?

Bagaimana pencegahannya?

Masih banyak hal-hal lain tentang seputar topik terkait yang akan dibahas. Simak bahasan lengkapnya melalui episode :
.
“Siap Menghadapi Puncak
Omicron. Bagaimana Cara pencegahannya?”
.
Semua akan dikupas tuntas dalam edisi Bincang Santai Live Humas KAJ bersama
.
dr. Ariel Pradipta, M.Res, Ph.D
.

Temukan jawabannya dan gali lebih dalam melalui pertanyaan yang dapat disampaikan saat acara berlangsung melalui live chat.
.
Edisi ini dapat disaksikan secara live melalui
.
Kanal Youtube HIDUP TV, Komsos KAJ dan Goplay KAJ
.
pada SABTU, 12 Februari 2022, Pk 13.00 WIB
.
Link youtube HidupTV:
.
http://bit.ly/bincangkaj34
.
Atau
.
Link Youtube dan Goplay Komsos KAJ:
.
https://KAJ.or.id/live
.
https://KAJ.or.id/goplay
.

#humaskaj #keuskupanagungjakarta #komsosparoki #komsoskaj #edukasikesehatan #pedulisehat #lawancovid19
#omicron #tangkalomicron

11 FEB 2022 PK 09.30 – MISA HARI ORANG SAKIT SE DUNIA KE 30 – 11 FEB 2022 PK 09.30 KONSELEBRASI, dipimpin Bapa Uskup Kardinal Suharyo

MISA HARI ORANG SAKIT SE DUNIA KE 30 – 11 FEB 2022 PK 09.30 KONSELEBRASI, dipimpin Bapa Uskup Kardinal Suharyo live streaming dari Katedral Jakarta

Mari berdoa bersama, peduli pada yang sakit dan menderita, semoga menjadi penghiburan dan berkat bagi banyak orang.

Link YouTube Komisi Panggilan KKI KAJ: https://youtu.be/-p9SGkFc0z8

Atau HidupTV: https://youtu.be/BvLYa4arH7Y

Penyelenggara:
RS Atma Jaya
RS St. Carolus Salemba
RS St. Carolus Sumarecon Serpong
RS St. Elisabeth Bekasi
Perdhaki KAJ
KMKI KAJ
Komisi Panggilan KKI KAJ
Komisi Kesehatan KAJ
Legio Maria

Komisi Komunikasi Sosial (Komsos) KAJ sedang membuka lowongan sebagai VOLUNTEER PENYIAR 🎙️

Hallo kamu-kamu yang ada di Keuskupan Agung Jakarta, suka ngobrol dan tertarik untuk pelayanan!

Komisi Komunikasi Sosial (Komsos) KAJ sedang membuka lowongan sebagai VOLUNTEER PENYIAR 🎙️

Ayoo.. ikutan gabung!

🤔 Kriterianya apa saja ?

– Pria & wanita Katolik di Keuskupan Agung Jakarta, usia 25th – 40th

– Buat kamu yang punya minat di bidang penyiaran & rekaman online

– Siap tampil dan mengembangkan talenta kamu di GoPlay & Youtube Komsos KAJ

– Bersedia mengikuti pelatihan, disiplin & berkomitmen dalam tugas

📧 Silahkan kirim CV & VIDEO perkenalan diri durasi 1 menit ke email : kajradio@gmail.com sebelum 28 Feb 2022.

Don’t miss it 👍
———-

Info tentang Komsos KAJ bisa lihat-lihat di sini
https://linktr.ee/KOMSOSKAJ

Info tentang program radio KAJ bisa scroll di sini
https://www.instagram.com/kaj_radioline/?hl=en

Download Bahan APP KAJ 2022

Download Bahan APP KAJ 2022

ISI FOLDER DOWNLOAD:

Panduan Pertemuan APP
Ibadat Jalan Salib
Ibadat Tobat
Ibadat Pembasuhan Kaki
Logo APP

panduan Protokol Perlindungan Anak dan Dewasa Rentan

Setelah Keuskupan Agung Jakarta meluncurkan Protokol Perlindungan Anak dan Dewasa Rentan pada Tanggal 15 Januari 2022, sebagai penanda Tahun Penghormatan Martabat Manusia (Ajaran Sosial Gereja ke 1 dari Arah Dasar Keuskupan Agung Jakarta 2022).

Kini hadir secara lengkap panduan Protokol Perlindungan Anak dan Dewasa Rentan yang dapat diunduh melalui Website Keuskupan Agung Jakarta.

SELENGKAPNYA DAPAT DIDOWNLOAD DI:

Sabtu, 29 Januari 2022, Pk. 13.00 – Bincang Santai Live Humas KAJ bersama dr. Andi Kurniawan, Sp.KO (Spesialis Kesehatan Olahraga)

Selama ini banyak dari kita yang rutin dan rajin berolahraga. Apakah itu saja sudah cukup untuk bisa sehat?

Apakah setelah rutin berolahraga kita sudah menjadi BUGAR?

Apakah yang disebut Bugar ?

Masih banyak hal-hal lain tentang seputar topik terkait yang akan dibahas. Simak bahasan lengkapnya melalui episode :
.
“SEHAT SAJA GAK CUKUP, BUGAR JUGA PERLU. Bagaimana Caranya?”
.
Semua akan dikupas tuntas dalam edisi Bincang Santai Live Humas KAJ bersama
.
dr. Andi Kurniawan, Sp.KO (Spesialis Kesehatan Olahraga)
.

Temukan jawabannya dan gali lebih dalam melalui pertanyaan yang dapat disampaikan saat acara berlangsung melalui live chat.
.
Edisi ini dapat disaksikan secara live melalui
.
Kanal Youtube HIDUP TV, Komsos KAJ dan Goplay KAJ
.
pada SABTU, 29 Januari 2022, Pk 13.00 WIB
.
Link youtube HidupTV:
.
http://bit.ly/bincangkaj33
.
Atau
.
Link Youtube dan Goplay Komsos KAJ:
.
https://KAJ.or.id/live
.
https://KAJ.or.id/goplay
.

#humaskaj #keuskupanagungjakarta #komsosparoki #komsoskaj #KomisiKesehatanKAJ #edukasikesehatan #pedulisehat #olahraga #bugar #manfaatolahraga

Jumat, 21 Januari 2022 Pukul 16.00 WIB – Pemberkatan Gedung Rumah Duka Carolus Jakarta

Dengan rasa Syukur, kita haturkan kepada Tuhan atas terselesaikannya Pembangunan Gedung Rumah Duka Carolus Jakarta sehingga pelayanan kedukaan bagi arwah sdr/i kita yang telah meninggal dan juga bagi keluarga yang berduka dapat kembali dilakukan.

Bp Uskup Ignatius Kardinal Suharyo dan Para Imam di Keuskupan Agung Jakarta berkenan akan memberkati Gedung Rumah Duka Carolus ini dengan Perayaan Ekaristi Pemberkatan yang akan diadakan pada :

Jumat, 21 Januari 2022
Pukul 16.00 WIB

Akan ditayangkan secara live streaming melalui Link youtube Komsos KAJ : https://youtu.be/cgRqg_4Za2Q

anda juga dapat mengikutinya melalui link youtube : Puspas Samadi, HidupTv dan RS Sint.Carolus

Semoga dengan adanya gedung pelayanan kedukaan yang baru ini, dapat membawa jiwa-jiwa yang telah berpulang semakin bahagia di dalam Kerajaan Surga dan membantu melayani keluarga-keluarga yang sedang berduka.

Bagikan informasi ini ke seluruh keluarga, sanak saudara, kerabat dan sahabat kita semua.

Terima kasih
Tuhan memberkat

PRESS RELEASE *Protokol Perlindungan Anak dan Dewasa Rentan*

PRESS RELEASE

*Protokol Perlindungan Anak dan Dewasa Rentan* diluncurkan pada Misa Pencanangan *Arah Dasar (Ardas) Keuskupan Agung Jakarta 2022-2026. Pada Tahun pertama ARDAS KAJ yang adalah Ajaran Sosial Gereja terkait Penghormatan Martabat Manusia*

Humas KAJ – 15 Januari 2022⁹

Terbaru

Populer

Open chat
Butuh Bantuan?
Adakah yang bisa kami bantu?